
Jakarta, CNBC Indonesia- Larangan ekspor CPO Indonesia hingga efek domino perang Rusia-Ukraina disebut VP Research and Development ICDX, Isa Abiyasa sebagai sentimen pendorong lonjakan harga CPO yang sudah menembus MYR 6.400 per ton.
Seperti apa kondisi lonjakan harga CPO saat ini? Selengkapnya simak dialog Maria Katarina dengan VP Research and Development ICDX, Isa Abiyasa dalam Closing Bell,CNBCIndonesia